Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
[Jum'at, 26 Juli 2019]
Setiap tanggal 23 Juli
setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Anak Nasional. Peringatan Hari Anak
Nasional ini merupakan momentum penting untuk menggugah kepedulian dan
partisipasi seluruh masyarakat Indonesia terhadap anak-anak agar bisa tumbuh
dan berkembang secara maksimal.
Mahasiswa Kukerta,
khususnya Kukerta Tematik Revolusi Mental Desa Kiab Jaya, memeriahkan
peringatan Hari Anak Nasional dengan akan mengadakan berbagai macam lomba yang
di diadakan di Sdn 002 Kiab Jaya, ada beberapa cabang lomba yang di buat, yaitu
Rangking 1, Puisi, Menggambar dan Mewarnai, contoh nya lomba menggambar, siswa
di persilahkan menggambar sesuai dengan karakter dan idenya masing-masing. Dan
sebelum diadakannya lomba mahasiswa kukerta dan seluruh warga sekolah akan
melakukan senam sehat bersama terlebih dahulu setelah itu diadakan PHBS untuk
mewujudkan Indonesia Bersih sejak dini.
Sebelum acara
peringatan Hari Anak Nasional Tim kukerta mempersiapkan segala macam alat dan
bahan untuk semua perlombaan, tim membagi penanggung jawab masing-masing
perlombaan, setiap Penanggung jawab bertanggung jawab atas perlombaan nya
masing masing, antara lain sketsa untuk lomba mewarnai, mempersiap kan papan
rangking 1 untuk lomba rangking 1, dan mempersiap kan nomor peserta untuk
masing masing cabang lomba. Dengan bekerja sama semua pekerjaan cepat
terselesaikan. Pekerjaan itu akan terasa ringan ketika kita mengerjaan kan nya
bersama sama.
Sebelumnya tim kukerta
Tematik RM unri telah menyampaikan rencana lomba dan PHBS ini hari beberapa
hari yang lalu dengan masuk kekelas-kelas siswa.
Assalamualaikum
Warahmatullahi Wabarakatuh
0 komentar:
Posting Komentar